Ia menegaskan, kegiatan serupa akan terus digelar rutin setiap Minggu pada pelaksanaan CFD.
Dengan begitu, sinergi Polri dan masyarakat dapat semakin kuat, baik dalam menjaga keamanan maupun mendukung ketahanan pangan di Sumatera Utara.
Acara berlangsung lancar, aman, dan penuh antusiasme warga yang memadati Lapangan Merdeka Medan.(mps)