Daerah

KADIN Sumut Optimis Gubernur Bobby Bisa Tekan Inflasi

×

KADIN Sumut Optimis Gubernur Bobby Bisa Tekan Inflasi

Sebarkan artikel ini
Gubernur Sumut Bobby Nasution.(ist)

“11 langkah yang dilakukan Pak Gubernur Sumut Bobby Nasution untuk menekan inflasi saya pikir hal yang tepat. Inflasi ini kan masalah sejengkal perut. Jadi, kalau gubernur yang bekerja dan yang dibawah enggak bekerja ya sama saja. Jadi KADIN Sumut sebagai mitra siap mendukung langkah atau program Pak Bobby Nasution untuk menekan inflasi,” tutup Isfan. (rel/*)

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *